Sejarah Awal mula shuffle dance
Bila sebelumnya kita telah membahas tentang Apa Itu Shuffle Dance..?? . Dan kali ini kita bahas mengenai sejarah awal mula Shuffle Dance.

Mungkin banyak versi tentang terciptanya shuffle salah diantaranya mengatakan, "
Shuffle
dance dikenal dengan nama clog dancing, dimana alas kaki yang digunakan
merupakan sepatu kayu (clog), jenis tarian ini dimulai lebih dari 800
tahun yang lalu oleh para pelaut yang merasa bosan dengan kehidupan di
atas kapal. Dengan ruangan yang terbatas, gerakan clog dancing lebih
memfokuskan pada kaki ketimbang bagian tubuh lainnya.Pada periode
1960-an hingga 1980-an, clog dancing yang juga dikenal dengan istilah
stomping ini menjadi tarian yang populer di Melbourne, Australia, berkat
kebangkitan tarian tradisional rakyat disana."
Nah itu beberapa versi yang saya ketahui setelah searching di mbah
Google. Sekarang kita ambil kesimpulan dari versi-versi tersebut,
berarti tarian
Shuffle ini jelas sekali berawal pada dekade
1980-an dan asal mulanya berasal dari
Melbourne, Australia.
Okey mungkin hanya segitu dulu yang saya sampaikan, tapi lumayan lah
buat menambah wawasan kalian tentang tarian yang sedang ngtren ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar